Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon NBA: Live Games & Scores

NBA: Live Games & Scores

0.18.0.20230712173014
8 ulasan
174.5 k unduhan

Aplikasi resmi NBA

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

NBA: Live Games & Scores adalah aplikasi resmi dari National Basketball Association yang bermarkas di AS. Ia sangat cocok untuk para fans yang ingin terus mengikuti berita terbaru dan pertandingan live atau menonton video terbaik dari pemain dan tim favorit mereka.

Aplikasi komprehensif ini menguraikan berbagai aspek NBA ke dalam kategori: berita terbaru, game, video, TV live, statistik, pemain, gambar, klasifikasi, toko NBA, dan tim. Informasi di setiap kategori selalu diperbarui, termasuk produk terbaru yang tersedia di toko online resmi.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Video yang dipilih menyoroti penampilan terbaik dalam game terbaru, termasuk slam dunk yang spektakuler dan ulasan tentang pertandingan seru, serta pernyataan setelah pertandingan, yang memberikan konten tambahan kepada para fans basket yang mungkin tidak dapat mereka akses. Selain itu, file ini dapat diputar di perangkat Chromecast untuk ditonton di layar besar.

Dengan NBA: Live Games & Scores, Anda juga dapat membuat segmen khusus untuk pemain favorit sehingga Anda tidak hanya melihat data per pertandingan, tetapi juga gerakan terbaik mereka di akhir setiap pertandingan. Fitur ini bisa diterapkan pada pemain terbaik setiap pekannya. Dengan NBA: Live Games & Scores, Anda akan mengetahui semua hal yang terjadi di liga basket terbaik di dunia.

Direviu oleh Uptodown Content Team Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 7.0 ke atas

Informasi tentang NBA: Live Games & Scores 0.18.0.20230712173014

Nama Paket com.nbaimd.gametime.nba2011
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Berita/Majalah
Bahasa B.Indonesia
46 lainnya
Penerbit NBA Properties, Inc.
Unduhan 174,478
Tanggal 14 Jul 2023
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 0.39.0 Android + 7.0 18 Mei 2024
apk 0.35.0 Android + 7.0 22 Mar 2024
apk 0.18.0 Android + 7.0 14 Jul 2023
apk 0.13.0 Android + 7.0 29 Mar 2023
apk 0.9.8 Android + 7.0 4 Nov 2022
apk 0.9.6 Android + 7.0 18 Okt 2022

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon NBA: Live Games & Scores

Penilaian

3.8
5
4
3
2
1
8 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
hungrygreysnake56513 icon
hungrygreysnake56513
2 bulan lalu

permainan yang sangat baik

Like
Balas
sbun13 icon
sbun13
pada 2022

Saya tidak dapat memuat langganan saya di aplikasi

2
Balas
Ikon NBA 2K24 MyTEAM
Permainan bola basket yang berfokus pada taktik
Ikon NBA LIVE Mobile
Liga bola basket terbaik dalam dunia telah kembali
Ikon NBA NOW 24
Rasakan musim NBA dari dalam
Ikon NBA 2K Mobile
Pemain NBA top di Android
Ikon NBA NOW
Mengikuti laga NBA yang mendebarkan dari ponsel
Ikon NBA Infinite
Mainkan game NBA yang realistis
Ikon NBA Clash
Game 3 menit yang seru di NBA
Ikon NBA SuperCard
Bermain melawan bintang NBA dan WNBA
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Toutiao
Aplikasi resmi dari platform berita ini
Ikon Baca Plus
Aplikasi penuh berita, video, dan berbagai konten lainnya
Ikon Paris 2024 Paralympics
Ikuti pertandingan Olimpiade secara live dan akses statistiknya
Ikon GEN
GEN
Genetic Engineering and Biotec
Ikon RTS
RTS
Inbox
Ikon Caping
Englory InterTech Grup
Ikon SASSLA
SafeLiveAlert
Ikon FFMax Panel HaK Fire Max
Asah keahlian Battle Royale: optimasi GFX & akurasi headshot
Ikon Klik Indomaret
Belanja di toko online populer ini
Ikon Taxsee Driver
Program navigasi GPS yang lengkap dari Rusia
Ikon inDrive
Layanan taksi yang unik dan modern
Ikon Canva
Cara paling sederhana untuk mendesain
Ikon Google Maps
Jelajahi, navigasi, dan temukan tempat-tempat di dekat Anda
Ikon Bet365
Aplikasi resmi rumah taruhan Bet365
Ikon Grab Driver
Dapatkan uang dengan mengantar penumpang dari tempat ke tempat